About Me

Followers

Saturday, November 12, 2011

Cara memasang plugins like di facebook

Pada intinya pemasangan tombol share on facebok dan pemasangan plugin like facebook adalah sama. Hanya berbeda pada scriptnya saja. Semua penempatannya tergantung anda sebagai admin blog. hehe... sang admin kan berkuasa.
Tidak perlu lama-lama saya bercerita (ntar malah dikira di"nina-bobokan",^_^) langsung saja ikuti langkah-langkah di bawah ini.

1. Login ke blogger.com sesuai dengan akun anda, tahukan kenapa harus sesuai? Kalo akun lain keenakan yang punya akun donk udah dipasangin plugin like facebook. hehe...
2. Klik Tata Letak kemudian klik Edit HTML, setelah itu download lengkap template anda.
3. Beri tanda centang pada expand widget template.
4. Cari kode seperti berikut.

<data:post.body/>
atau
<p><data:post.body/></p>
Copy kode di bawah ini lalu paste tepat di bawahnya.
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<iframe expr:src='&quot;http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=&quot; + data:post.url + &quot;&amp;layout=standard&amp;show_faces=true&amp;width=450&amp;action=like&amp;font=arial&amp;colorscheme=light&amp;height=80&quot;' scrolling='no' frameborder='0' style='border:none; overflow:hidden; width:450px; height:40px;' allowTransparency='true'></iframe>
</b:if>
5. Klik "Simpan".
Sekarang coba anda lihat hasilnya.
Keterangan:

- Apabila anda ingin mengganti plugin like (suka) menjadi recommend (sarankan) maka anda cukup mengganti kode yang berwarna merah dengan action=recommend

- Langkah diatas adalah penempatan plugin di bawah posting. Apabila anda ingin penempatan di atas posting, silakan anda paste kode di atas setelah kode <data:post.body/> atau <p><data:post.body/></p>.

Semoga artikel diatas bermanfaat untuk anda.

0 Komentar Terbaik

Post a Comment